Nursalim, Himawan (2019) Pembuatan Video Promosi Eat Boss Surakarta. Diploma thesis, Universitas Surakarta.
Full text not available from this repository.Abstract
Multimedia merupakan salah satu cara yang tepat untuk mempermudah menyampaikan informasi dalam bentuk audio atau visual. Multimedia juga dapat menghasilkan sesuatu menjadi lebih menarik, salah satu penerapan multimedia adalah memvisualisasikan dalam bentuk video promosi. Eat Boss Surakarta membutuhkan sebuah media video promosi sebagai upaya peningkatan nilai penjualan agar lebih dikenal oleh masyarakat di luar Kota Surakarta atau daerah lain dengan harapan meningkatnya jumlah penjualan produk melalui media video promosi. Dalam melakukan penelitian ini penulis menggunakan beberapa metodologi, diantaranya adalah metode pengumpulan data yaitu observasi, wawancara, studi kepustakaan, metode pengembangan, yaitu analisis, perancangan, pengambilan gambar, editing, rendering, uji coba dan implementasi. Dengan dibuat Video Promosi ini dari penelitian adalah Video Promosi Eat Boss Surakarta yang dapat digunakan sebagai sarana promosi dan informasi kepada masyarakat umum.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | J.1583/15/19 (SKRIPSI WARNA ORANGE/JINGGA) |
Uncontrolled Keywords: | Multimedia, Video Promosi |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik Elektro dan Informatika > Teknik Informatika |
Depositing User: | Lidiya Filza Yasinta |
Date Deposited: | 02 Nov 2022 04:45 |
Last Modified: | 02 Nov 2022 04:45 |
URI: | http://eprints.unsa.web.id/id/eprint/121 |
Actions (login required)
View Item |